Al-Hijr: 1

Ayat

Terjemahan Per Kata
الٓرۚ
Alif Laam Raa
تِلۡكَ
itu
ءَايَٰتُ
ayat-ayat
ٱلۡكِتَٰبِ
Al Kitab
وَقُرۡءَانٖ
dan Al Qur'an
مُّبِينٖ
yang nyata

Terjemahan

Alif Lām Rā. Itulah ayat-ayat Kitab, yaitu (ayat-ayat) Al-Qur’an yang memberi penjelasan.

Tafsir

Tafsir surat Al-Hijr: 1 Alif Lam Ra. (Surat) ini adalah (sebagian dari) ayat-ayat Al-Kitab (yang sempurna), yaitu (ayat-ayat) Al-Qur'an yang memberi penjelasan. Dalam pembahasan terdahulu telah disebutkan pembahasan mengenai huruf-huruf yang mengawali banyak surat Al-Qur'an. [Akhir juz 13 ].

Pertanyaan/Jawaban Terkait

Al-Hijr: 1

×
×
Bantu Learn Quran Tafsir
untuk
Terus Hidup Memberi Manfaat