Ayat

Terjemahan Per Kata
ٱلَّذِي
yang
جَعَلَ
menjadikan
لَكُمُ
bagi kalian
ٱلۡأَرۡضَ
bumi
فِرَٰشٗا
hamparan
وَٱلسَّمَآءَ
dan langit
بِنَآءٗ
bangunan
وَأَنزَلَ
dan menurunkan
مِنَ
dari
ٱلسَّمَآءِ
langit
مَآءٗ
air
فَأَخۡرَجَ
maka (Dia) mengeluarkan
بِهِۦ
dengan itu
مِنَ
dari
ٱلثَّمَرَٰتِ
buah-buahan
رِزۡقٗا
rezki
لَّكُمۡۖ
bagi kalian
فَلَا
maka jangan
تَجۡعَلُواْ
kalian jadikan
لِلَّهِ
bagi Allah
أَندَادٗا
sekutu-sekutu
وَأَنتُمۡ
dan kalian
تَعۡلَمُونَ
(kalian) mengetahui
ٱلَّذِي
yang
جَعَلَ
menjadikan
لَكُمُ
bagi kalian
ٱلۡأَرۡضَ
bumi
فِرَٰشٗا
hamparan
وَٱلسَّمَآءَ
dan langit
بِنَآءٗ
bangunan
وَأَنزَلَ
dan menurunkan
مِنَ
dari
ٱلسَّمَآءِ
langit
مَآءٗ
air
فَأَخۡرَجَ
maka (Dia) mengeluarkan
بِهِۦ
dengan itu
مِنَ
dari
ٱلثَّمَرَٰتِ
buah-buahan
رِزۡقٗا
rezki
لَّكُمۡۖ
bagi kalian
فَلَا
maka jangan
تَجۡعَلُواْ
kalian jadikan
لِلَّهِ
bagi Allah
أَندَادٗا
sekutu-sekutu
وَأَنتُمۡ
dan kalian
تَعۡلَمُونَ
(kalian) mengetahui

Terjemahan

(Dialah) yang menjadikan bagimu bumi (sebagai) hamparan dan langit sebagai atap, dan Dialah yang menurunkan air (hujan) dari langit, lalu Dia menghasilkan dengan (hujan) itu buah-buahan sebagai rezeki untuk kamu. Oleh karena itu, janganlah kamu mengadakan tandingan-tandingan bagi Allah, padahal kamu mengetahui.

Tafsir

(Dialah yang telah menjadikan) menciptakan (bagimu bumi sebagai hamparan), yakni hamparan yang tidak begitu keras dan tidak pula begitu lunak sehingga tidak mungkin didiami secara tetap (dan langit sebagai naungan) sebagai atap (dan diturunkan-Nya dari langit air hujan lalu dikeluarkan-Nya daripadanya) maksudnya bermacam (buah-buahan sebagai rezeki bagi kamu) buat kamu makan dan kamu berikan rumputnya pada binatang ternakmu (maka janganlah kamu adakan sekutu-sekutu bagi Allah), artinya serikat-serikat-Nya dalam pengabdian (padahal kamu mengetahui) bahwa Dia adalah pencipta, sedangkan mereka itu tidak dapat menciptakan apa-apa, maka tidaklah layak disebut dan dikatakan tuhan.

Topik