Ayat

Terjemahan Per Kata
وَلَوۡ
dan jikalau
أَنَّهُمۡ
mereka sungguh-sungguh
رَضُواْ
mereka senang hati
مَآ
apa
ءَاتَىٰهُمُ
diberikan kepada mereka
ٱللَّهُ
Allah
وَرَسُولُهُۥ
dan RasulNya
وَقَالُواْ
dan mereka berkata
حَسۡبُنَا
cukuplah
ٱللَّهُ
Allah
سَيُؤۡتِينَا
akan memberi kepada kami
ٱللَّهُ
Allah
مِن
dari
فَضۡلِهِۦ
karuniaNya
وَرَسُولُهُۥٓ
dan RasulNya
إِنَّآ
sesungguhnya kami
إِلَى
kepada
ٱللَّهِ
Allah
رَٰغِبُونَ
orang-orang yang berharap
وَلَوۡ
dan jikalau
أَنَّهُمۡ
mereka sungguh-sungguh
رَضُواْ
mereka senang hati
مَآ
apa
ءَاتَىٰهُمُ
diberikan kepada mereka
ٱللَّهُ
Allah
وَرَسُولُهُۥ
dan RasulNya
وَقَالُواْ
dan mereka berkata
حَسۡبُنَا
cukuplah
ٱللَّهُ
Allah
سَيُؤۡتِينَا
akan memberi kepada kami
ٱللَّهُ
Allah
مِن
dari
فَضۡلِهِۦ
karuniaNya
وَرَسُولُهُۥٓ
dan RasulNya
إِنَّآ
sesungguhnya kami
إِلَى
kepada
ٱللَّهِ
Allah
رَٰغِبُونَ
orang-orang yang berharap

Terjemahan

Seandainya mereka benar-benar rida dengan apa yang diberikan kepada mereka oleh Allah dan Rasul-Nya, dan berkata, “Cukuplah Allah bagi kami, Allah akan memberikan kepada kami sebagian dari karunia-Nya, dan (demikian pula) Rasul-Nya. Sesungguhnya kami adalah orang-orang yang selalu hanya berharap kepada Allah.”

Tafsir

(Jika mereka sungguh-sungguh rida dengan apa yang diberikan Allah dan Rasul-Nya) berupa ganimah dan hal-hal yang sejenis dengannya (lalu mereka mengatakan, "Cukuplah bagi kami) yakni telah mencukupi kami (Allah, Dia akan memberikan kepada kami sebagian dari karunia-Nya dan demikian pula Rasul-Nya) ganimah yang lainnya yang dapat mencukupi kami (sesungguhnya kami adalah orang-orang yang berharap kepada Allah.") semoga Dia memberikan kecukupan kepada kami. Jawab daripada lafal lau ialah lakaana khairan lahum (tentulah yang demikian itu lebih baik dari mereka).

Topik