Ayat

Terjemahan Per Kata
يَسۡمَعُ
dia mendengar
ءَايَٰتِ
ayat-ayat
ٱللَّهِ
Allah
تُتۡلَىٰ
dibacakan
عَلَيۡهِ
atasnya
ثُمَّ
kemudian
يُصِرُّ
dia tetap
مُسۡتَكۡبِرٗا
menyombongkan diri
كَأَن
seakan-akan
لَّمۡ
tidak
يَسۡمَعۡهَاۖ
dia mendengar
فَبَشِّرۡهُ
maka beri kabar gembira
بِعَذَابٍ
dengan azab
أَلِيمٖ
pedih
يَسۡمَعُ
dia mendengar
ءَايَٰتِ
ayat-ayat
ٱللَّهِ
Allah
تُتۡلَىٰ
dibacakan
عَلَيۡهِ
atasnya
ثُمَّ
kemudian
يُصِرُّ
dia tetap
مُسۡتَكۡبِرٗا
menyombongkan diri
كَأَن
seakan-akan
لَّمۡ
tidak
يَسۡمَعۡهَاۖ
dia mendengar
فَبَشِّرۡهُ
maka beri kabar gembira
بِعَذَابٍ
dengan azab
أَلِيمٖ
pedih

Terjemahan

yang mendengar ayat-ayat Allah dibacakan kepadanya, kemudian dia tetap menyombongkan diri seakan-akan tidak mendengarnya. Peringatkanlah dia (wahai Nabi Muhammad) dengan azab yang amat pedih.

Tafsir

(Dia mendengar ayat-ayat Allah) yakni Al-Qur'an (dibacakan kepadanya kemudian dia tetap) atas kekafirannya (menyombongkan diri) takabur tidak mau beriman (seakan-akan dia tidak mendengarnya. Maka beri kabar gembiralah dia dengan azab yang pedih) azab yang menyakitkan.

Topik