Ayat

Terjemahan Per Kata
هَلۡ
apakah
أَتَىٰكَ
telah sampai kepadamu
حَدِيثُ
cerita
مُوسَىٰٓ
Musa
هَلۡ
apakah
أَتَىٰكَ
telah sampai kepadamu
حَدِيثُ
cerita
مُوسَىٰٓ
Musa

Terjemahan

Sudah sampaikah kepadamu (Nabi Muhammad) kisah Musa?

Tafsir

(Sudahkah sampai kepadamu) hai Muhammad (kisah Musa) lafal ayat ini menjadi Amil bagi lafal berikutnya, yaitu:.

Topik

×
×