Ayat

Terjemahan Per Kata
إِنَّ
sesungguhnya
هَٰذِهِۦ
ini
تَذۡكِرَةٞۖ
peringatan
فَمَن
maka barang siapa
شَآءَ
menghendaki
ٱتَّخَذَ
ia mengambil
إِلَىٰ
kepada
رَبِّهِۦ
Tuhannya
سَبِيلًا
jalan
إِنَّ
sesungguhnya
هَٰذِهِۦ
ini
تَذۡكِرَةٞۖ
peringatan
فَمَن
maka barang siapa
شَآءَ
menghendaki
ٱتَّخَذَ
ia mengambil
إِلَىٰ
kepada
رَبِّهِۦ
Tuhannya
سَبِيلًا
jalan

Terjemahan

Sesungguhnya ini adalah peringatan. Siapa yang berkehendak niscaya mengambil jalan (yang lurus) kepada Tuhannya.

Tafsir

(Sesungguhnya ini) yaitu ayat-ayat yang memperingatkan ini (adalah suatu peringatan) suatu nasihat bagi semua makhluk. (Maka barang siapa yang menghendaki niscaya ia menempuh jalan kepada Rabbnya) menempuh jalan yang menyampaikan kepada-Nya, yaitu melalui iman dan taat kepada-Nya.

Topik

×
×