Ayat

Terjemahan Per Kata
يَوۡمَ
pada hari
هُم
mereka
بَٰرِزُونَۖ
mereka keluar
لَا
tidak
يَخۡفَىٰ
tersembunyi
عَلَى
atas/bagi
ٱللَّهِ
Allah
مِنۡهُمۡ
dari mereka
شَيۡءٞۚ
sesuatu pun
لِّمَنِ
kepunyaan siapa
ٱلۡمُلۡكُ
kerajaan
ٱلۡيَوۡمَۖ
hari ini
لِلَّهِ
kepunyaan Allah
ٱلۡوَٰحِدِ
satu/Esa
ٱلۡقَهَّارِ
Maha mengalahkan/Perkasa
يَوۡمَ
pada hari
هُم
mereka
بَٰرِزُونَۖ
mereka keluar
لَا
tidak
يَخۡفَىٰ
tersembunyi
عَلَى
atas/bagi
ٱللَّهِ
Allah
مِنۡهُمۡ
dari mereka
شَيۡءٞۚ
sesuatu pun
لِّمَنِ
kepunyaan siapa
ٱلۡمُلۡكُ
kerajaan
ٱلۡيَوۡمَۖ
hari ini
لِلَّهِ
kepunyaan Allah
ٱلۡوَٰحِدِ
satu/Esa
ٱلۡقَهَّارِ
Maha mengalahkan/Perkasa

Terjemahan

(Yaitu) pada hari (ketika) mereka tampak dengan jelas (di hadapan Tuhan-Nya), tidak (ada) satu (keadaan) pun dari mereka yang tersembunyi di sisi Allah. (Allah berfirman,) “Milik siapakah kerajaan pada hari ini?” (Lalu, dijawab,) “Milik Allah Yang Maha Esa lagi Maha Mengalahkan.”

Tafsir

(Yaitu hari ketika mereka keluar) dari kuburnya masing-masing (tiada suatu pun dari keadaan mereka yang tersembunyi bagi Allah berfirman, "Kepunyaan siapakah kerajaan pada hari ini?") Allah sendiri yang mengatakannya, kemudian Dia sendiri pula yang menjawabnya, yaitu, ("Hanya kepunyaan Allah Yang Maha Esa lagi Maha Mengalahkan") atas semua makhluk-Nya.

Topik

×
×