Ayat

Terjemahan Per Kata
بَلِ
bahkan/sebenarnya
ٱللَّهَ
Allah
فَٱعۡبُدۡ
hendaknya kamu sembah
وَكُن
dan jadilah kamu
مِّنَ
dari/termasuk
ٱلشَّـٰكِرِينَ
orang-orang yang bersyukur
بَلِ
bahkan/sebenarnya
ٱللَّهَ
Allah
فَٱعۡبُدۡ
hendaknya kamu sembah
وَكُن
dan jadilah kamu
مِّنَ
dari/termasuk
ٱلشَّـٰكِرِينَ
orang-orang yang bersyukur

Terjemahan

Oleh karena itu, sembahlah Allah (saja) dan jadilah engkau termasuk orang-orang yang bersyukur.”

Tafsir

(Karena itu, maka hendaklah Allah) saja (kamu sembah dan hendaklah kamu termasuk orang-orang yang bersyukur") atas nikmat-Nya kepadamu.

Topik

×
×