Ayat

Terjemahan Per Kata
وَقَالُواْ
dan mereka berkata
رَبَّنَا
ya Tuhan kami
عَجِّل
segerakanlah
لَّنَا
untuk kami
قِطَّنَا
bahagian kami
قَبۡلَ
sebelum
يَوۡمِ
hari
ٱلۡحِسَابِ
perhitungan
وَقَالُواْ
dan mereka berkata
رَبَّنَا
ya Tuhan kami
عَجِّل
segerakanlah
لَّنَا
untuk kami
قِطَّنَا
bahagian kami
قَبۡلَ
sebelum
يَوۡمِ
hari
ٱلۡحِسَابِ
perhitungan

Terjemahan

Mereka berkata, “Wahai Tuhan kami, segerakanlah untuk kami bagian (dari siksa) kami sebelum hari Perhitungan.”

Tafsir

(Dan mereka berkata) sewaktu Allah menurunkan firman-Nya, "Adapun orang-orang yang diberikan kepadanya kitabnya dari sebelah kanannya..." (Q.S. Al-Haqqah, 19) ("Ya Rabb kami! Segerakanlah untuk kami catatan amal kami) yakni kitab catatan amal kami (sebelum hari berhisab") mereka mengatakan hal ini dengan nada yang sinis dan mengejek.

Topik

×
×