Ayat

Terjemahan Per Kata
مَا
mengapa
لَكُمۡ
bagi kalian
لَا
tidak
تَنَاصَرُونَ
kamu tolong-menolong
مَا
mengapa
لَكُمۡ
bagi kalian
لَا
tidak
تَنَاصَرُونَ
kamu tolong-menolong

Terjemahan

(Mereka lalu dikecam,) “Mengapa kamu tidak tolong-menolong (sebagaimana kamu di dunia)?”

Tafsir

Dikatakan kepada mereka dengan nada yang mengandung penghinaan dan cemoohan, ("Kenapa kalian tidak tolong-menolong") maksudnya mengapa sebagian di antara kalian tidak menolong kepada sebagian yang lain sebagaimana keadaan kalian waktu di dunia? Dan dikatakan pula kepada mereka:.

Topik

×
×