Ayat

Terjemahan Per Kata
فَذُوقُواْ
maka rasakanlah
بِمَا
dengan apa
نَسِيتُمۡ
kamu telah melupakan
لِقَآءَ
pertemuan
يَوۡمِكُمۡ
harimu
هَٰذَآ
ini
إِنَّا
sesungguhnya Kami
نَسِينَٰكُمۡۖ
Kami melupakan kamu
وَذُوقُواْ
dan rasakanlah
عَذَابَ
azab
ٱلۡخُلۡدِ
kekal
بِمَا
dengan apa/sebab
كُنتُمۡ
kalian adalah
تَعۡمَلُونَ
kamu kerjakan
فَذُوقُواْ
maka rasakanlah
بِمَا
dengan apa
نَسِيتُمۡ
kamu telah melupakan
لِقَآءَ
pertemuan
يَوۡمِكُمۡ
harimu
هَٰذَآ
ini
إِنَّا
sesungguhnya Kami
نَسِينَٰكُمۡۖ
Kami melupakan kamu
وَذُوقُواْ
dan rasakanlah
عَذَابَ
azab
ٱلۡخُلۡدِ
kekal
بِمَا
dengan apa/sebab
كُنتُمۡ
kalian adalah
تَعۡمَلُونَ
kamu kerjakan

Terjemahan

Rasakanlah olehmu (azab ini) karena kamu melalaikan pertemuan dengan harimu ini (hari Kiamat). Sesungguhnya Kami pun melalaikanmu. Rasakanlah azab yang kekal karena apa yang selalu kamu kerjakan!”

Tafsir

(Maka rasakanlah oleh kalian) azab ini (disebabkan kalian melupakan pertemuan dengan hari kalian ini) karena kalian tidak mau beriman kepadanya (sesungguhnya Kami telah melupakan kalian pula) maksudnya Kami tinggalkan kalian di dalam azab (dan rasakanlah siksa yang kekal) azab yang abadi (disebabkan apa yang selalu kalian kerjakan") akibat dari kekafiran dan kedustaan yang telah kalian kerjakan.

Topik

×
×