Ayat

Terjemahan Per Kata
أَلَمۡ
tidaklah
تَرَ
kamu memperhatikan
أَنَّ
bahwasanya
ٱلۡفُلۡكَ
perahu
تَجۡرِي
berlayar
فِي
di
ٱلۡبَحۡرِ
laut
بِنِعۡمَتِ
dengan nikmat
ٱللَّهِ
Allah
لِيُرِيَكُم
untuk Dia perlihatkan kepadamu
مِّنۡ
dari
ءَايَٰتِهِۦٓۚ
tanda-tanda-Nya
إِنَّ
sesungguhnya
فِي
pada yang
ذَٰلِكَ
demikian itu
لَأٓيَٰتٖ
benar-benar tanda-tanda
لِّكُلِّ
bagi setiap
صَبَّارٖ
orang yang sabar
شَكُورٖ
lagi bersyukur
أَلَمۡ
tidaklah
تَرَ
kamu memperhatikan
أَنَّ
bahwasanya
ٱلۡفُلۡكَ
perahu
تَجۡرِي
berlayar
فِي
di
ٱلۡبَحۡرِ
laut
بِنِعۡمَتِ
dengan nikmat
ٱللَّهِ
Allah
لِيُرِيَكُم
untuk Dia perlihatkan kepadamu
مِّنۡ
dari
ءَايَٰتِهِۦٓۚ
tanda-tanda-Nya
إِنَّ
sesungguhnya
فِي
pada yang
ذَٰلِكَ
demikian itu
لَأٓيَٰتٖ
benar-benar tanda-tanda
لِّكُلِّ
bagi setiap
صَبَّارٖ
orang yang sabar
شَكُورٖ
lagi bersyukur

Terjemahan

Tidakkah engkau memperhatikan bahwa sesungguhnya kapal itu berlayar di laut berkat nikmat Allah agar Dia memperlihatkan kepadamu sebagian dari tanda-tanda (kebesaran)-Nya. Sesungguhnya pada yang demikian itu terdapat tanda-tanda bagi setiap orang yang sangat sabar dan banyak bersyukur.

Tafsir

(Tidakkah kamu memperhatikan bahwa sesungguhnya bahtera itu) kapal itu (berlayar di laut dengan nikmat Allah, supaya diperlihatkan-Nya kepada Kamu sekalian) hai orang-orang yang diajak bicara dalam hal ini (sebagian dari tanda-tanda kekuasaan-Nya. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda) yaitu pelajaran-pelajaran (bagi semua orang yang sangat bersabar) di dalam menahan diri dari perbuatan-perbuatan maksiat yang dilarang oleh Allah (lagi banyak bersyukur) atas nikmat-nikmat-Nya.

Topik

×
×