Ayat

Terjemahan Per Kata
أُوْلَٰٓئِكَ
mereka itulah
ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
لَهُمۡ
bagi mereka
سُوٓءُ
seburuk-buruk
ٱلۡعَذَابِ
azab
وَهُمۡ
dan mereka
فِي
di
ٱلۡأٓخِرَةِ
akhirat
هُمُ
mereka
ٱلۡأَخۡسَرُونَ
orang-orang yang paling rugi
أُوْلَٰٓئِكَ
mereka itulah
ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
لَهُمۡ
bagi mereka
سُوٓءُ
seburuk-buruk
ٱلۡعَذَابِ
azab
وَهُمۡ
dan mereka
فِي
di
ٱلۡأٓخِرَةِ
akhirat
هُمُ
mereka
ٱلۡأَخۡسَرُونَ
orang-orang yang paling rugi

Terjemahan

Mereka itulah orang-orang yang mendapat siksaan buruk (di dunia) dan di akhirat mereka adalah orang-orang yang paling rugi.

Tafsir

(Mereka itulah orang-orang yang mendapat azab yang buruk) yang keras di dunia, yaitu dengan dibunuh dan ditawan (dan mereka di akhirat adalah orang-orang yang paling merugi) karena tempat mereka adalah neraka, mereka kekal di dalamnya.

Topik

×
×