Ayat

Terjemahan Per Kata
إِلَّا
kecuali
مَن
orang
تَابَ
ia bertaubat
وَءَامَنَ
dan ia beriman
وَعَمِلَ
dan ia berbuat/beramal
صَٰلِحٗا
kebajikan/saleh
فَأُوْلَٰٓئِكَ
maka mereka itu
يَدۡخُلُونَ
mereka masuk
ٱلۡجَنَّةَ
surga
وَلَا
dan tidak
يُظۡلَمُونَ
mereka dianiaya
شَيۡـٔٗا
sesuatu/sedikitpun
إِلَّا
kecuali
مَن
orang
تَابَ
ia bertaubat
وَءَامَنَ
dan ia beriman
وَعَمِلَ
dan ia berbuat/beramal
صَٰلِحٗا
kebajikan/saleh
فَأُوْلَٰٓئِكَ
maka mereka itu
يَدۡخُلُونَ
mereka masuk
ٱلۡجَنَّةَ
surga
وَلَا
dan tidak
يُظۡلَمُونَ
mereka dianiaya
شَيۡـٔٗا
sesuatu/sedikitpun

Terjemahan

Kecuali orang yang bertobat, beriman, dan beramal saleh, mereka akan masuk surga dan tidak dizalimi sedikit pun.

Tafsir

(Kecuali) yakni berbeda halnya dengan (orang yang bertobat, beriman dan beramal saleh, mereka itu akan masuk surga dan mereka tidak dianiaya) tidak dirugikan (barang sedikit pun) dari pahala mereka.

Topik

×
×