Ayat

Terjemahan Per Kata
وَتَحۡمِلُ
dan ia membawa/mengangkat
أَثۡقَالَكُمۡ
beban-beban kamu
إِلَىٰ
sampai
بَلَدٖ
suatu negeri
لَّمۡ
tidak
تَكُونُواْ
kalian menjadi
بَٰلِغِيهِ
sampai kepadanya
إِلَّا
melainkan
بِشِقِّ
dengan menyusahkan
ٱلۡأَنفُسِۚ
diri
إِنَّ
sesungguhnya
رَبَّكُمۡ
Tuhan kalian
لَرَءُوفٞ
sungguh Maha Pengasih
رَّحِيمٞ
Maha Penyayang
وَتَحۡمِلُ
dan ia membawa/mengangkat
أَثۡقَالَكُمۡ
beban-beban kamu
إِلَىٰ
sampai
بَلَدٖ
suatu negeri
لَّمۡ
tidak
تَكُونُواْ
kalian menjadi
بَٰلِغِيهِ
sampai kepadanya
إِلَّا
melainkan
بِشِقِّ
dengan menyusahkan
ٱلۡأَنفُسِۚ
diri
إِنَّ
sesungguhnya
رَبَّكُمۡ
Tuhan kalian
لَرَءُوفٞ
sungguh Maha Pengasih
رَّحِيمٞ
Maha Penyayang

Terjemahan

Ia mengangkut beban-bebanmu ke suatu negeri yang kamu tidak sanggup mencapainya, kecuali dengan susah payah. Sesungguhnya Tuhanmu Maha Pengasih lagi Maha Penyayang.

Tafsir

(Dan ia dapat memikul beban-beban kalian) barang-barang kalian (ke suatu negeri yang kalian tidak sanggup sampai kepadanya) kalian tidak sanggup mencapainya tanpa memakai kendaraan unta (melainkan dengan kesukaran-kesukaran yang memayahkan diri) yang membuat payah diri kalian. (Sesungguhnya Rabb kalian benar-benar Maha Pengasih lagi Maha Penyayang) terhadap kalian, Dia telah menciptakannya untuk kalian manfaatkan.

Topik

×
×