Ayat

Terjemahan Per Kata
إِنَّ
sesungguhnya
ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
قَالُواْ
mereka mengatakan
رَبُّنَا
Tuhan kami
ٱللَّهُ
Allah
ثُمَّ
kemudian
ٱسۡتَقَٰمُواْ
mereka meneguhkan pendirian
تَتَنَزَّلُ
akan turun
عَلَيۡهِمُ
atas mereka
ٱلۡمَلَٰٓئِكَةُ
malaikat
أَلَّا
janganlah
تَخَافُواْ
kamu takut
وَلَا
dan janganlah
تَحۡزَنُواْ
kamu merasa bersedih
وَأَبۡشِرُواْ
dan gembirakanlah mereka
بِٱلۡجَنَّةِ
dengan surga
ٱلَّتِي
yang
كُنتُمۡ
kalian adalah
تُوعَدُونَ
kamu dijanjikan
إِنَّ
sesungguhnya
ٱلَّذِينَ
orang-orang yang
قَالُواْ
mereka mengatakan
رَبُّنَا
Tuhan kami
ٱللَّهُ
Allah
ثُمَّ
kemudian
ٱسۡتَقَٰمُواْ
mereka meneguhkan pendirian
تَتَنَزَّلُ
akan turun
عَلَيۡهِمُ
atas mereka
ٱلۡمَلَٰٓئِكَةُ
malaikat
أَلَّا
janganlah
تَخَافُواْ
kamu takut
وَلَا
dan janganlah
تَحۡزَنُواْ
kamu merasa bersedih
وَأَبۡشِرُواْ
dan gembirakanlah mereka
بِٱلۡجَنَّةِ
dengan surga
ٱلَّتِي
yang
كُنتُمۡ
kalian adalah
تُوعَدُونَ
kamu dijanjikan

Terjemahan

Sesungguhnya orang-orang yang berkata, “Tuhan kami adalah Allah,” kemudian tetap (dalam pendiriannya), akan turun malaikat-malaikat kepada mereka (seraya berkata), “Janganlah kamu takut dan bersedih hati serta bergembiralah dengan (memperoleh) surga yang telah dijanjikan kepadamu.”

Tafsir

(Sesungguhnya orang-orang yang mengatakan, "Rabb kami adalah Allah," kemudian mereka meneguhkan pendirian mereka) dalam ajaran tauhid dan lain-lainnya yang diwajibkan atas mereka (maka malaikat akan turun kepada mereka) sewaktu mereka mati ("Hendaknya kalian jangan merasa takut) akan mati dan hal-hal yang sesudahnya (dan jangan pula kalian merasa sedih) atas semua yang telah kalian tinggalkan, yaitu istri dan anak-anak, maka Kamilah yang akan menggantikan kedudukan mereka di sisi kalian (dan bergembiralah dengan surga yang telah dijanjikan Allah kepada kalian.).

Topik

×
×