Ayat

Terjemahan Per Kata
ذَٰلِكَ
demikian itu
بِأَنَّهُمۡ
karena sesungguhnya mereka
كَانَت
adalah
تَّأۡتِيهِمۡ
datang kepada mereka
رُسُلُهُم
rasul-rasul mereka
بِٱلۡبَيِّنَٰتِ
dengan bukti-bukti yang nyata
فَكَفَرُواْ
lalu mereka kafir
فَأَخَذَهُمُ
lalu mengazab mereka
ٱللَّهُۚ
Allah
إِنَّهُۥ
sesungguhnya Dia
قَوِيّٞ
Maha Kuat
شَدِيدُ
sangat/keras
ٱلۡعِقَابِ
hukuman
ذَٰلِكَ
demikian itu
بِأَنَّهُمۡ
karena sesungguhnya mereka
كَانَت
adalah
تَّأۡتِيهِمۡ
datang kepada mereka
رُسُلُهُم
rasul-rasul mereka
بِٱلۡبَيِّنَٰتِ
dengan bukti-bukti yang nyata
فَكَفَرُواْ
lalu mereka kafir
فَأَخَذَهُمُ
lalu mengazab mereka
ٱللَّهُۚ
Allah
إِنَّهُۥ
sesungguhnya Dia
قَوِيّٞ
Maha Kuat
شَدِيدُ
sangat/keras
ٱلۡعِقَابِ
hukuman

Terjemahan

Yang demikian itu adalah karena sesungguhnya rasul-rasul telah datang kepada mereka dengan membawa bukti-bukti yang nyata lalu mereka ingkar. Maka, Allah mengazab mereka. Sesungguhnya Dia Mahakuat lagi Mahakeras hukuman-Nya.

Tafsir

(Yang demikian itu adalah karena telah datang kepada mereka rasul-rasul mereka dengan membawa bukti-bukti) yakni mukjizat-mukjizat yang tampak (lalu mereka kafir; maka Allah mengazab mereka. Sesungguhnya Dia Maha Kuat lagi Maha Keras hukuman-Nya.).

Topik

×
×